Pengertian Recounts Teks & Contohnya
Recount Teks adalah teks yang menceritakan kembali suatu peristiwa yang telah terjadi pada masa lalu.
- Struktur Recount Teks:
a. Orientation : Berisi pendahuluan tentang peritiwa yang terjadi, tokoh yang terlibat, tempat, serta waktu peristiwa itu terjadi.
b. Events : Berisi jalinan peristiwa / kejadian yang ada dalam cerita pengalaman tersebut.
c. Re-orientation : Berisi tentang rangkuman / penutup cerita
- Ciri - Ciri Recount Teks :
a. Menggunakan past tense
b. menggunakan kata hubung (conjunction), misalnya : then, before, aftar
- Contoh Recount Teks :
Last year I joined the Chicago Marathon, my first marathon. I had to run 26,2 miles to complete it. It is hard but I learned valuable things from joining it.
At first, I just wanted to get experience of joining a marathon. I though it would be one life time experience. After finishing it, I was changed my mind. I wanted to join another one. I was interested to complete at least one more marathon and improve my time. I also experienced a good feeling between participants and the spectators, than made me happy. It was very wonderful thing for me. So I decided that I had to join another marathon the following year because I was not satisfied with this first one.
Refrensi
Buku Detik - Detik Unas B.Inggris tahun 2010/2011
ARTIKEL TERKAIT
Tags: Bahasa Inggris, Teks
3 Comments
Share your views...
3 Respones to "Pengertian Recounts Teks & Contohnya"
-
Unknown
mengatakan...
[Balas]
-
sangat bermanfaat sob,,
6 Juli 2012 pukul 08.44 -
Mire Tahu Tempe
mengatakan...
[Balas]
-
keren sob :)
17 Juli 2012 pukul 11.21 -
-
mantap... susah ni yg beginian
5 Agustus 2012 pukul 11.43
Posting Komentar
Semoga Bermanfaat Bagi Anda! Silahkan Berkomentar!
Maaf bila Admin lambat dalam memberikan respon, karena tidak 24 jam Online.
DILARANG berkomentar tentang hal - hal yang mengandung unsur spam, SARA, dan menyinggung siapapun.
Terima Kasih!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)